Jump to content
zein777

[SARAN] FITUR MECH

Recommended Posts

Assalamualaikum wr wb,
Selamat pagi,siang dan malam bagi yang sudah membaca kapanpun dan dimanapun kalian membaca ini.
Langsung ke topik, yang pertma disini saya ingin menyarankan untuk job mekanik di hilangkan dari City Hall, kenapa? agar yang benar-benar fokus mendalami peran sebagai mekanik lebih leluasa sebagai mekanik dan tidak ada "Dual-job". Agar pendapatan mereka yang khususnya yang bekerja sebagai mekanik supaya lebih bertambah dan yang membutuhkan mekanik pastinya akan pergi ke bengkel untuk mencari seorang yang benar-benar mekanik.

Dan untuk yang kedua saya ingin menyarankan seperti part dalam beberapa kendaraan, kenapa saya menanyakan perihal part kendaraan?
jadi begini, saya beri contoh :
Ada kendaraan yang rusak tidak begitu parah dan itu bisa di benarkan hanya oleh mekanik dengan cara mengambil partnya saja yang rusak. seperti pada kejadian bumper belakang kendaraan rusak, dan bagian lainnya tidak kenapa-kenapa. nah jadi hanya bagian part bumper belakangnya saja yang dibenarkannya tidak full seperti saat sekarang bila di service body kendaraan beserta mesinnya jadi normal kembali, agar kesannya lebih dapat bila ada kerusakan di beberapa bagian saja. Bila ada beberapa saran dari teman-teman yang lebih masuk akal mungkin bisa di reply ulang, mungkin hanya itu saja saran dari saya.



Terima kasih.
 

  • Like 4

Share this post


Link to post
Share on other sites
4 hours ago, zein777 said:

Ada kendaraan yang rusak tidak begitu parah dan itu bisa di benarkan hanya oleh mekanik dengan cara mengambil partnya saja yang rusak. seperti pada kejadian bumper belakang kendaraan rusak, dan bagian lainnya tidak kenapa-kenapa.

Setuju nih

Share this post


Link to post
Share on other sites

Assalamualaikum wr wb.

 

Mohon maaf sebelumnya saya kurang setuju dengan perihal nya menghapus job Mechanik di city hall karena,Misalkan saya adalah anggota Los Santos Network dan saya memiliki ahli tentang kendaran seperti mesin,body,dan cat.Layaknya seperti di REAL(OOC)jika ada orang yang memiliki ahli dalam bidang mechanik dan dia asli nya bekerja sebagai karyawan kantoran ,dan dia memiliki bakat dalam bidang mechanik dia tidak perlu datang ke bengkel karena dia memiliki bakat dalam service ringan ,ganti bemper,dan tampal ban,dan seandainya dia tidak memiliki alat² yang cukup handal dan tidak mengerti karena wawasannya tidak cukup tinggi dia bisa datang saja ke bengkel.

 

 

Mohon maaf jika ada salah kata saya hanya ingin memberi penjelasan saja .

 

Sekian Wassalamu'alaikum Wr.Wb.

Edited by azwar123

Share this post


Link to post
Share on other sites
3 hours ago, azwar123 said:

Assalamualaikum wr wb.

 

Mohon maaf sebelumnya saya kurang setuju dengan perihal nya menghapus job Mechanik di city hall karena,Misalkan saya adalah anggota Los Santos Network dan saya memiliki ahli tentang kendaran seperti mesin,body,dan cat.Layaknya seperti di REAL(OOC)jika ada orang yang memiliki ahli dalam bidang mechanik dan dia asli nya bekerja sebagai karyawan kantoran ,dan dia memiliki bakat dalam bidang mechanik dia tidak perlu datang ke bengkel karena dia memiliki bakat dalam service ringan ,ganti bemper,dan tampal ban,dan seandainya dia tidak memiliki alat² yang cukup handal dan tidak mengerti karena wawasannya tidak cukup tinggi dia bisa datang saja ke bengkel.

 

 

Mohon maaf jika ada salah kata saya hanya ingin memberi penjelasan saja .

 

Sekian Wassalamu'alaikum Wr.Wb.

Assalamualaikum wr wb,

Terima kasih atas tanggapan dari rekan @azwar123 mengenai apresiasinya, izin menambahkan sebelumnya.

Saya tau perihal tersebut memang dalam point pertama itu ada plus dan minusnya, maksud saya itu agar mekanik di kota agar lebih leluasa dalam menjalankan "rp maupun behavenya dalam mendalami sebuah karakter". 

Baik, tadi sebelumnya anda itu anggota dari Los Santos Network? Saya sedikit jelaskan, tapi maksudnya anda mempunyai keahlian sedikit dari bidang permekanikkan?  anda kan ingin lebih Real ((OOC)). tapi yang jadi masalah selama saya di kota dan itu sering saya temui bukan hanya beberapa hari terakhir ini tapi dari tahun 2020 kemaren. ( Emang ada body kendaraan rusak parah, mesin berasep putih hanya modal toolkit dengan seenaknya benerin kendaraan tersebut dipinggir jalan dan tidak menjalankan "rp layaknya seorang mekanik dengan benar").

Kita disini liat dilapangan secara ((IC)) ,perihal ((OOC)) saya sudah tau maksud anda. Gini loh maksudku tuh ingin Mekanik dikota itu lebih bermain dan leluasa di kota dalam mendalami "sebuah peran". Agar pemasukan mereka itu bertambah juga dari waktu ke waktu, yang saya pernah temui "secara ((IC)) dilapangan" jarak 100m itu ada bengkel , akan tetapi "dia" membenarkan kendaraanya disamping jalan itu saya anggap wajar, tapu yang jadi masalah kendaraan itu sudah terlihat hampir rusak parah , anda pasti tau apa maksud saya ini. Tapi dengan seenaknya "dia" membenarkan kendaraan tersebut dengan seenak. Saya mencoba untuk melintas dan melihat apa saja yang dilakukannya, Na'as disitu saya melihat "dia" tidak "meng-rpkan secara layaknya kedaraan rusak yang harus dibenarkan di bengkel" disitupun saya perhatikan tidaj ada ((/me maupun /do)) yang "dia" lakukan pada saat itu. "Dia" berfikir dengan mnggunakan "fitur" ((mengklik kendaraan dan ambil opsi sevice kendaraan dengan syarat mech level 2 dan membawa toolkit)) "dia" berspekulasi bahwasannya dengan melakukan itu masalah sudah selesai, padahal bila diperhatikan  masih ada lanjutan untuk "meng-rpkan" bersama mekanik dan sebagainya. Mungkin hanya itu dari saya, terima kasih.

Share this post


Link to post
Share on other sites

Benar sekali, memang kalo kita terlalu realistis jatuhnya banyak yang dikorbankan. Saya setuju saja untuk rekomendasi ini, supaya Job memang terkhususkan dan menjadi hak 100% roleplay para mekanik, dan bakal meramaikan segala kegiatan di ranah mekanik (Bengkel jadi ramai). +1

Share this post


Link to post
Share on other sites
7 hours ago, Aprilio said:

Benar sekali, memang kalo kita terlalu realistis jatuhnya banyak yang dikorbankan. Saya setuju saja untuk rekomendasi ini, supaya Job memang terkhususkan dan menjadi hak 100% roleplay para mekanik, dan bakal meramaikan segala kegiatan di ranah mekanik (Bengkel jadi ramai). +1

Sebelumnya terima kasih atas tanggapan dan apresiasinya dari rekan @Aprilio , mungkinkah fitur ini nantinya akan diterapkan dalam "server" ? Saya tau waktu yang diperlukan untuk memasukkan fitur sepertinya membutuhkan waktu, akan tetapi semoga saja dengan ditambahkannya fitur ini mekanik akan menjadi kompak,solid dan menambahkan banyak wawasan mekanik yang tidak hanya "ber-rp service kendaraan" tapi masih banyak lagi asal ada kemauan dari tiap individu yang khususnya bekerja "mendalami peran" sebagai mekanik. 

Terima kasih.

Edited by zein777

Share this post


Link to post
Share on other sites

Assalamualaikum wr. Wb. 

Terimakasih telah merespon teks saya @zein777.

 

Oh begitu ya 👍 kalo begitu saya setuju dengan pendapat anda tenang [SARAN] FITUR MECH. Karena supaya wawasan tentang mechanik bertambah dan tidak asal - asalan. 🙏🙏

Share this post


Link to post
Share on other sites

sedikit menambahkan

menurut saya jangan ada dual job, liat tementemen yang belum lama dikota jadi mekanik miris. jarang yang servis,karena yang udah punya "kerjaan lain" bisa melakukan sedikit "sulap" pada kendaraannya dengan skill yang diatas ratarata.

menurut saya "fitrah"nya mekanik ya orang bengkel, bukan orang kerja lain. apalagi dibengkel pasti ada sharing antar mekanik senior dan junior. ada magang seperti yang dilakukan LSC sekarang.

atau jika memang ada pendapat dari "pekerjaan lain" memiliki sedikit pengetahuan otomotif mungkin bisa cukup hanya di level memperbaiki ringan sepetti lvl 1 atau apa saya kurang hafal. terimakasih

  • Like 1

Share this post


Link to post
Share on other sites
On 5/22/2021 at 5:08 AM, zein777 said:

Assalamualaikum wr wb,
Selamat pagi,siang dan malam bagi yang sudah membaca kapanpun dan dimanapun kalian membaca ini.
Langsung ke topik, yang pertma disini saya ingin menyarankan untuk job mekanik di hilangkan dari City Hall, kenapa? agar yang benar-benar fokus mendalami peran sebagai mekanik lebih leluasa sebagai mekanik dan tidak ada "Dual-job". Agar pendapatan mereka yang khususnya yang bekerja sebagai mekanik supaya lebih bertambah dan yang membutuhkan mekanik pastinya akan pergi ke bengkel untuk mencari seorang yang benar-benar mekanik.

Dan untuk yang kedua saya ingin menyarankan seperti part dalam beberapa kendaraan, kenapa saya menanyakan perihal part kendaraan?
jadi begini, saya beri contoh :
Ada kendaraan yang rusak tidak begitu parah dan itu bisa di benarkan hanya oleh mekanik dengan cara mengambil partnya saja yang rusak. seperti pada kejadian bumper belakang kendaraan rusak, dan bagian lainnya tidak kenapa-kenapa. nah jadi hanya bagian part bumper belakangnya saja yang dibenarkannya tidak full seperti saat sekarang bila di service body kendaraan beserta mesinnya jadi normal kembali, agar kesannya lebih dapat bila ada kerusakan di beberapa bagian saja. Bila ada beberapa saran dari teman-teman yang lebih masuk akal mungkin bisa di reply ulang, mungkin hanya itu saja saran dari saya.



Terima kasih.

 

Sekalian aja di bikin faksi, gitu kan maksud anda? Iya saya tau.
Kedepan nya memang rencana dibuat begini, tapi bukan sekarang.

Alasan nya :
rata2 player 50, 30 di antara nya geng dan mafia, 10 nya LSPD, 10 lagi civil (campur). Kalau kamu buat faksi baru mechanic, siapa yang join? 
Kalau fraksi mechanic nda ada yang online, sapa yang benerin? Malah akan jadi drama baru. Jadi saya jelaskan disini, jelas ya? terimakasih.

CLOSED

Share this post


Link to post
Share on other sites
Guest
This topic is now closed to further replies.

×
×
  • Create New...